UISI- Kemunculan COVID-19 semakin meresahkan masyarakat tentang penyebaran virus yang semakin meluas. Tingkat kasus virus corona semakin bertambah hingga akhirnya pemerintah hingga seluruh institusi dan pendidikan memberlakukan Work From Home (WFH). Hal ini kerap...
UISI – perkembangan teknologi yang sejalan dengan perkembangan infrastruktur di Indonesia mengundang kontraktor dan beberapa pihak yang tergabung untuk merencanakan pembangunan. Salah satu pembangunan yang sedang marak adalah pembangunan jalan tol. Jalan tol merupakan...
Surabaya- Pembelajaran di departemen Manajemen Rekayasa Universitas Internasional Semen Indonesia (MR UISI) tidak hanya dibatasi dengan materi dalam kelas, tetapi juga mewadahi mahasiswa untuk menggali pengetahuan di luar kelas. Selasa (22/10) mahasiswa MR semester 5...
Taiwan- Shanti Kartika Sari, S.T., M.S merupakan salah satu dosen Manajemen Rekayasa Universitas Internasional Semen Indonesia (MR UISI) yang tengah belajar di salah satu universitas di Taiwan. Keberangkatannya merasakan pendidikan di negeri tersebut, dicapai melalui...
UISI- Muhammad Febrianto yang kerap disapa Febri merupakan Mahasiswa Manajemen Rekayasa (MR) yang mendapatkan kesempatan magang bersertifikat di salah satu Perusahaan BUMN (Badan Usaha Milik Negara). Saat peluang magang terbuka, Febri tak ragu untuk memanfaatkannya...
UISI – Meningkatnya kebutuhan masyarakat terhadap sebuah produk mampu mempengaruhi perusahaan maupun unit usah kecil untuk mengembangkan produknya. Sumber bahan yang tidak selamanya kekal akan habis jika digunakan terus menerus. Pengetahuan pengembangan produk...