Gresik [11/9/2024] – Tim dari program studi Manajemen Rekayasa (MR) Universitas Internasional Semen Indonesia (UISI), untuk pertama kalinya memperkenalkan platform baru yang mereka kelola kepada siswa SMK Semen Gresik. Drafter Pro: Platform Drafter 3D Pertama Di Indonesia yang menyediakan jasa pembuatan gambar 2D, 3D dan percetakan 3D. Tim MR UISI berkeinginan menggandeng para lulusan SMK […]
Haii peeps!! ini nih event pertama dan terbesar di MR UISI yaitu “Innovation Challenge 1” yang diadakan pada tahun 2015 lalu. Acara yang menjadi cikal bakal terbentuknya Engineering Management Week ini telah mewadahi ide-ide inovasi dari pemuda-pemudi di seluruh Indonesia. Yuk lanjut ke Innovation Challenge 2 yang diadakan pada tahun 2016 lalu. Acara yang diadakan […]
Gresik – Himpunan Mahasiswa Manajemen Rekayasa Universitas Internasional Semen Indonesia dalam rangkaian acara EM WEEK 10 mempersembahkan acara pertamanya yaitu webinar dengan mengusung tema “Tantangan dan Inovasi Keselamatan Kerja di Era Revolusi 4.0”, dan sub tema membangun budaya k3 yang berkelanjutan di tempat kerja. Webinar series dari EM WEEK 10 ini dilaksaknakan secara daring melului […]
UISI (23/08) – Prodi Manajemen Rekayasa Universitas Internasional Semen Indonesia (UISI) menggelar Workshop Kurikulum Program Studi Manajemen Rekayasa Se-Indonesia sekaligus Launching Asosiasi Program Studi Manajemen Rekayasa se-Indonesia BKSMR. Adapun tujuan dari kegiatan workshop adalah sebagai referensi bagi penyusunan kurikulum, meningkatkan mutu kurikulum program studi Manajemen Rekayasa di masing-masing perguruan tinggi peserta. Workshop juga diharapkan menghasilkan […]
Kisah Inspiratif dari Rifki Dian Saputra Kisah yang sangat mengharukan dan tentunya penuh dengan tekad dan pantang menyerah sebagai awal dari keberhasilan. Dalam dunia olahraga, kisah-kisah inspiratif tentang perjuangan dan prestasi atlet seringkali menjadi sumber motivasi bagi banyak orang. Cerita perjalanan Rifki Dian Saputra adalah salah satu contoh yang memukau, menampilkan semangat juang dan dedikasi […]
As a growing and developing department, the university/institution overseeing the MR Department continues to make efforts to ensure the quality of education and produce graduates who are readily absorbed into the workforce. One crucial step in this endeavor is updating the curriculum. According to the 2020 Higher Education Curriculum Development […]